Momen kelahiran Si Kecil pastinya sangat di tunggu-tunggu Moms dan Dads. Kelahiranya membawa kebahagiaan bagi semua orang. Banyak hal yang harus Moms dan Dads ketahui tentang Si Kecil, dari mulai cara merawat, apa yang boleh dan tidak untuk Si Kecil. Namun perlu di ketahui juga jika ada fakta unik bayi baru lahir. Baca Juga : Hati-Hati Benjolan Di Payudara Berikut beberapa fakta unik mengenai bayi baru lahir : Memiliki 300 tulang,…
Tag: ayah
Berapa usia Ideal untuk Hamil?
Apakah ada usia ideal atau usia terbaik bagi Moms untuk hamil? Beberapa faktor memang mempengaruhi kesiapan seseorang untuk hamil. Mulai dari kesiapan mental, kesiapan finansial, hingga kesiapan membangun keluarga itu sendiri. Moms bisa memiliki situasi dan kondisi masing-masing yang memengarui kesiapannya menjadi seorang ibu. Baca Juga : Si Kecil Suka Makan Pepaya? Apa manfaatnya ya? Menurut American College of Obstetricians and Gynaecologists, seperti yang dilansir dari timesofindia.indiatimes.com, seorang perempuan lahir dengan membawa satu hingga dua…
Kehadiran Ayah Juga Bisa Perlancar Kelahiran Si Kecil
Omiloves, pernah enggak mengajak berbicara atau bahkan mengobrol dengan Si Kecil saat dalam kandungan? Faktanya janin sudah bisa mendengar suara sejak ia menginjak usia 16 minggu. Si Kecil juga sudah mamu mendengar suara dan mendengar aktif dalam kandungan sejak usianya 23 minggu. Di usia ini pula, Omilove dapat merasakan tendangan halus dari Si Kecil. Tak hanya suara dari luar, Si Kecil juga dapat mendengar detak jantung Omilove yang mengandungnya serta…
Benarkah Vaksin Flu Bisa Mencegah Infeksi Virus Corona?
Persediaan vaksin flu di Indonesia kini telah menipis karena banyak masyarakat yang percaya bahwa pemberian vaksin ini dapat mencegah infeksi virus Corona atau COVID-19. Pertanyaannya, benarkah vaksin flu bisa mencegah serangan virus Corona? Agar Anda tak keliru, simak artikel berikut ini. Secara sekilas, gejala infeksi virus Corona tampak mirip dengan gejala penyakit flu. Namun, bukan berarti pemberian vaksin flu juga efektif untuk mencegah virus Corona. Pasalnya, kedua penyakit ini disebabkan oleh jenis virus…