Kategori: Bayi

pregnant mom with clouds

Cek Fakta Pada Mitos Kehamilan Berikut Ini Yuk!

Bunda mungkin sudah sering mendengar mitos kehamilan bahkan sesaat setelah menikah dengan Ayah. Selama ini memang tak sedikit orang percaya tentang mitos kehamilan apalagi jika sudah menjadi topik umum di masyarakat. Jika Bunda hamil, maka ada banyak nasihat yang sebetulnya mitos yang akan Bunda dengar. Karenanya penting buat Bunda tahu apa saja yang mitos dan apa saja faktanya. Karena informasi yang berupa mitos bisa saja tak terbukti secara ilmiah. Ada…

bunda menyusui

Tips Untuk Persiapan Puasa Bunda Yang Menyusui

Ramadan sebentar lagi~ Buat Bunda yang sedang menyusui, bulan puasa bisa jadi tantangan. Karena berpuasa berarti juga membatasi kalori kebutuhan harian tapi juga harus memenuhi kebutuhan nutrisi Si Kecil. Karenanya Bunda perlu tahu persiapan puasa ibu menyusui! Mengapa kebutuhan Bunda harus terpenuhi?  Memenuhi asupan dengan baik selama berpuasa menjadi hal yang penting. Bunda juga tentu tahu bahwa membatasi asupan kalori selama menyusui juga dapat memengaruhi produksi ASI. Dan, makan dengan…

persiapan persalinan

Persiapan Persalinan Yang Harus Bunda Ketahui

Ada banyak yang harus Bunda dan Ayah persiapkan saat mendekati hari perkiraan lahir (HPL). Perlengkapan menjelang kelahiran enggak hanya soal mempersiapkan perlengkapan Bunda yang baru melahirkan serta Si Kecil, tapi juga persiapan fisik dan mental menjelang persalinan yang semakin mendekat. Salah satu yang harus Bunda dan Ayah saat persiapan persalinan adalah tanda-tanda ketika Bunda hendak melahirkan. Pada umumnya, tanda melahirkan berawal dari kontraksi. Namun tak sedikit Bunda yang bingung karena…

tips menjaga kehamilan

Tips Mencegah Omicron Untuk Ibu Hamil

Bunda pasti sudah tahu dengan virus Covid-19 varian Omicron? Belakangan ini Omicron sudah banyak merebak hingga lagi-lagi kasus positif di Indonesia melonjak tinggi. Omicron dinilai lebih menular dan menjadi penyebab naiknya kasus positif belakangan ini. Kita semua tentunya mesti waspada apalagi Bunda yang lagi hamil. Simak yuuk tips menjaga kehamilan dari Omicron! Bunda, varian Omicron tetap bisa menular ke Bunda. Karenanya Bunda harus memproteksi diri terlebih memproteksi Si Kecil. Tips…

pemulihan pasca caesar

Tahapan Pemulihan Pasca Seminggu Operasi Caesar

Menjelang kelahiran Si Kecil tentu Bunda akan fokus untuk menyiapkan persiapan kelahiran. Terlebih jika Bunda sudah mengetahui bahwa Bunda akan melahirkan secara caesar. Hal penting untuk Bunda yang akan melahirkan caesar adalah pemulihan pasca caesar. Persalinan dengan bedah caesar merupakan prosedur bedah untuk melahirkan melalui sayatan di perut dan juga rahim. Beda caesar mungkin direncanakan sebelumnya, jika Bunda mengalami komplikasi kehamilan atau telah menjalani operasi caesar sebelumnya. Tapi ada juga…

melahirkan tanpa rasa sakit

Kenalan Dengan Metode ILA, Melahirkan Tanpa Rasa Sakit

Bunda yang sedang menantikan kehadiran buah hati mungkin pernah mendengar metode ILA (intrathecal labour analgesia). Dengan makin berkembangnya teknologi di bidang kedokteran dan penelitian, metode ILA ini niscaya membantu Bunda untuk melahirkan tanpa rasa sakit. Metode ILA termasuk dalam salah satu induksi persalinan. Opsi Induksi persalinan biasanya hanya kepada Bunda yang sedang hamil dengan risko yang membahayakan Bunda dan bayi. ILA merupakan metode yang dilakukan dengan cara memberikan suntikan obat…

finger food untuk mpasi

Ide Finger Food Yang Simple Dan Bernutrisi

Bunda, tentunya Si Kecil harus mendapatkan air susu ibu (ASI) ekslusif setidaknya selama 6 bulan masa pertama kehidupannya. Begitu ia sudah memasuki usia yang ke-6 bulan, Bunda bisa memberikannya makanan pendamping ASI pertama (MPASI). Dan finger food untuk MPASI juga dapat melatih motorik Si Kecil, lho. Untuk MPASI pertama Si Kecil, Bunda bisa beri ia makanan bertekstur halus dan encer sehingga mudah untuk ia telat. Seiring dengan bertambahnya usia Si…

tanda keguguran

Kenali Tanda Keguguran Di Awal Masa Kehamilan, Bunda!

Bunda, keguguran memang merupakan risiko yang dapat terjadi dalam setiap kehamilan. Tapi keguguran juga bisa Bunda cegah jika Bunda mengetahui tanda keguguran sedini mungkin. Sebelumnya kita kenali dulu lebih jauh mengenai keguguran ya, Bun! Keguguran atau abortus spontan merupakan kematian janin dalam kandungan sebelum usia kehamilan mencapai 20 minggu. Sebanyak setidaknya 10-20% kehamilan berakhir dengan keguguran. Tanda keguguran yang utama adalah perdarahan dari vagina dan nyeri perut. Tapi kedua gejala…

bahagia saat hamil

Mau Bahagia Terus Saat Hamil? Simak Tipsnya Di Sini, Bunda

Ingatkah Bunda apa reaksi Bunda saat tahu pertama kali kalau Bunda sedang hamil? Jelas ada rasa bahagia meski agak campur aduk ya, Bun? Karena ternyata ada saja alasan yang bikin Bunda jadi merasa buruk seperti mood swing yang memicu pertengkaran dengan Ayah, morning sickess, atau pun masalah finansial. Namun menjadi bahagia sangat dianjurkan buat Bunda yang sedang hamil, lho. Karena rasa murung, sedih, apalagi stres bisa berpengaruh pada janin yang…

perut kembung saat hamil

Ini Dia Penyebab Perut Kembung Saat Hamil, Bun

Tubuh Bunda pastinya mengalami banyak perubahan ketika hamil. Dan salah satu yang Bunda rasakan adalah perut kembung saat hamil. Makin meningkat usia kandungan Bunda, Bunda mungkin akan tambah merasakan perut kembung. Perut kembung adalah kondisi ketika perut Bunda merasa penuh dan kencang. Keadaan ini membuat Bunda merasa tidak nyaman, terlebih buat Bunda yang sedang hamil. Bunda mungkin merasakan perut kembung jadi lebih sering ketika sudah memasuki usia kehamilan minggu ke-29.…