Bulan: Februari 2022

pemulihan pasca caesar

Tahapan Pemulihan Pasca Seminggu Operasi Caesar

Menjelang kelahiran Si Kecil tentu Bunda akan fokus untuk menyiapkan persiapan kelahiran. Terlebih jika Bunda sudah mengetahui bahwa Bunda akan melahirkan secara caesar. Hal penting untuk Bunda yang akan melahirkan caesar adalah pemulihan pasca caesar. Persalinan dengan bedah caesar merupakan prosedur bedah untuk melahirkan melalui sayatan di perut dan juga rahim. Beda caesar mungkin direncanakan sebelumnya, jika Bunda mengalami komplikasi kehamilan atau telah menjalani operasi caesar sebelumnya. Tapi ada juga…

melahirkan tanpa rasa sakit

Kenalan Dengan Metode ILA, Melahirkan Tanpa Rasa Sakit

Bunda yang sedang menantikan kehadiran buah hati mungkin pernah mendengar metode ILA (intrathecal labour analgesia). Dengan makin berkembangnya teknologi di bidang kedokteran dan penelitian, metode ILA ini niscaya membantu Bunda untuk melahirkan tanpa rasa sakit. Metode ILA termasuk dalam salah satu induksi persalinan. Opsi Induksi persalinan biasanya hanya kepada Bunda yang sedang hamil dengan risko yang membahayakan Bunda dan bayi. ILA merupakan metode yang dilakukan dengan cara memberikan suntikan obat…